- Ibu hamil diperiksa oleh bidan, minimal 4 kali selama masa kehamilan.
- Ibu hamil mendapatkan minimal 90 butir pil Fe (penambah darah) selama masa kehamilan
- Kelahiran ditangani oleh dokter atau bidan
- Perawatan nifas (hingga 40 hari setelah persalinan) minimal 2 kali perawatan oleh dokter atau bidan.
- Bayi (<12 bulan) mendapatkan imunisasi standar secara lengkap.
- Bayi (<12 bulan) setiap bulan ditimbang berat badannya dan naik beratnya setiap bulan minimal 500 gr.
- Anak usia 6 – 59 bulan mendapatkan vit A sebanyak 2 kali dalam setahun
- Balita ditimbang sebulan sekali secara rutin
- Setiap ibu hamil dan atau pasangannya mengikuti kegiatan konseling perawatan kehamilan dan gizi minimal sebulan sekali
- Setiap orangtua/pengasuh yang memiliki bayi usia 0-2 tahun mengikuti kegiatan pengasuhan balita dan pemenuhan gizi minimal satu bulan sekali
D. Bidang Pendidikan
- Setiap anak usia SD/SMP yang belum sekolah, putus sekolah kembali bersekolah termasuk Anak Berkebutuhan Khusus.
- Setiap anak lulus SD termasuk Anak Berkebutuhan Khusus melanjutkan sekolah di tingkat SMP
INDIKATOR KEBERHASILAN PROGRAM |
0 komentar:
Posting Komentar